BOLA206 : Tijjani Reijnders Minta Dukungan Suporter AC Milan Ketimbang Protes
Alih-alih protes, Tijjani Reijnders justru mengimbau suporter AC Milan untuk menebar semangat positif. Hal itu disampaikannya usai menang tipis 2-1 atas Como, Minggu, 16/3/2025, dini hari WIB di San Siro.
Gol Lucas Da Cunha sempat membuat Milan tertinggal lebih dulu di awal pertandingan. Namun, dengan assist Tammy Abraham, Christian Pulisic dan Reijnders mampu membalikkan keadaan.
Selama lima belas menit pertama, suporter Milan melakukan protes dengan meninggalkan Curva Sud. Pada pertandingan berikutnya, Reijnders juga ingin mendapatkan dukungan penuh dari suporter.
Abraham yang masuk sebagai pemain pengganti, memberikan kontribusi signifikan lewat assist-nya. Pemain depan asal Inggris itu menegaskan bahwa dirinya adalah pemain yang mengutamakan tim.
Milan Butuh Dukungan Publik Milan menang berkat assist cerdik dari Tammy Abraham kepada Tijjani Reijnders,
Milan kerap bermain lambat dan baru bangkit setelah tertinggal gelandang asal Belanda itu mengakui, Ia yakin bahwa hal itu merupakan hasil dari kesalahan individu yang perlu segera diperbaiki.
“Musim ini, kami menderita karenanya. Kami melakukan kesalahan individu, dan saya rasa ini bukan soal ketajaman,” kata Reijnders kepada DAZN. “Hal-hal seperti ini seharusnya tidak terjadi saat bermain untuk Milan.”
Reijnders juga menggarisbawahi betapa pentingnya dukungan penggemar. “Kehadiran penggemar di tribun memberi tim lebih banyak energi,” katanya.
“Kami benar-benar membutuhkan dukungan mereka, tetapi juga menjadi tantangan ketika penggemar datang terlambat,” tambahnya.
Tijjani Reijnders Mohon Fans AC Milan Beri Dukungan, Bukan Protes
Abraham Buktikan Mentalitas Tim
Tammy Abraham masuk menggantikan Santiago Gimenez yang tampil kurang maksimal.
Meski tidak mencetak gol, Abraham berperan besar dengan memberikan assist untuk gol kemenangan Reijnders. Ia merayakannya dengan penuh antusias, seolah mencetak gol sendiri.
Abraham menegaskan bahwa dirinya selalu siap membantu tim, baik melalui gol, assist, maupun bertahan. Ia juga merasa senang bisa berkontribusi menjelang jeda internasional.
“Hal terpenting adalah kami senang. Kami membutuhkan kemenangan ini sebelum jeda, dan ini bisa memberi kami kepercayaan diri,” ujar Abraham kepada DAZN.
“Ini adalah hal yang selalu saya lakukan! Setiap kali saya masuk ke lapangan, saya ingin membantu tim sebisa mungkin, baik dengan gol, assist, atau bertahan. Saya adalah pemain tim. Dia salah satu sahabat terbaik saya di tim, jadi saya senang.”
BACA JUGA : Erling Haaland Pecahkan Rekor, Jadi Pemain Tercepat Capai 100 Kontribusi Gol di Premier League
instagram: @beritasportbola206 twitter: @Berita_Bola206

Bonus Member Baru Slot Games 100% (Max Bonus 100rb)
syarat : minimal deposit 100rb & TO x15
Bonus Deposit Harian 10% (Max Bonus 200rb)
syarat : minimal dp 50rb & TO x3
Bonus Cashback 5%
syarat : Minimal Kekalahan 500rb (khusus game slot, sportbook, sabung ayam, casino games)
Bonus Rollingan 1%
syarat : Minimal Rollingan 1jt (khusus Live Casino)
Bonus Referral 2,5%
syarat : Minimal Kekalahan Teman 500rb (totalan dari all game)
Leave a Reply